Pernikahan suami istri bukanlah hal yang mudah, dari 16 tahun pernikahan kami, ada banyak hal yang kami belajar. Namun satu prinsip ini yang sangat mengubah cara pandang saya sebagai suami kepada istri, kiranya sharing ini menolong para suami dan makin mengasihi istri kita, seperti Tuhan Yesus mengasihi kita.
Ngomong-ngomong kapan suami istri seru-seruan, ayo berkemah kayak yang kami buat 😀